Menjadi salah satu perguruan tinggi sebagai pusat pendidikan, pengkajian dan pengembangan ilmu vokasi bidang Akuntansi dan Manajemen Informatika yang berdaya saing global tahun 2026
1. Melakukan pendidikan dan pembelajaran ilmu – ilmu vokasi bidang Akuntansi dan Manajemen Informatika.
2. Melakukan penelitian dan pengembangan ilmu-ilmu vokasi bidang Akuntansi dan Manajemen Informatika yang bertaraf lokal, nasional, regional dan internasional.
3. Menyelenggarakan program pengabdian kepada masyarakat dengan berorientasi pada pembelajaran segenap lapisan masyarakat dalam dimensi Akuntansi dan Manajemen Informatika yang bertaraf lokal, nasional, regional dan internasional.
4. Menjalin kerjasama dengan stakeholder baik didalam maupun di luar negeri.